Wednesday 29 January 2014

Cara Root Smartphone Samsung Froyo dan Gingerbread Dengan Mudah

Sebenarnya rooting smartphone dan tablet Samsung bersistem operasi Android Froyo dan Gingerbread tidak terlalu sulit untuk dilakukan namun butuh sedikit waktu dan kesabaran. Berikut ini langkah-langkahnya:

1. Download update.zip disini, lalu masukkan ke folder root di SD Card smartphonemu

2. Matikan smartphonemu, lalu nyalakan dengan tombol kombinasi khusus untuk masuk ke mode recovery sampai muncul tampilan seperti ini:

Catatan: tombol kombinasi bisa berbeda-beda tergantung model smartphonemu:
SAMSUNG GALAXY 551/PRO:POWER BUTTON+T BUTTON
SAMSUNG GALAXY ACE/FIT/GIO/MINI/POP:POWER BUTTON+HOME BUTTON
SAMSUNG GALAXY ACE GT-S5830i/YOUNG/Y-DUOS/Y-PRO/Y-PRO DUO/M-PRO/XCOVER:POWER BUTTON+HOME BUTTON+VOLUME UP BUTTON

3. Setelah masuk ke mode recovery, pilih menu 'Apply Update From SD Card' (gunakan tombol volume up/down untuk mengganti pilihan, dan tombol power untuk memilihnya)

Untuk froyo: recovery akan langsung melakukan flashing file update.zip di SD Card setelah memilih menu 'Apply Update From SD Card'
Gingerbread: kamu harus memilih file update.zip terlebih dahulu sebelum melakukan flashing


6. Tunggu sebentar, bila berhasil recovery akan menampilkan pesan 'Install from SD Card complete'

7. Reboot smartphonemu

8. Selesai, untuk mengecek status rooting download aplikasi "Root Checker" di Google Play Store.

0 comments:

Post a Comment